![]() |
"Dengan menyadari sepenuhnya bahwa sejak diproklamasikan Kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945, Yang mana pada kenyataannya telah banyak terjadi Rongrongan baik dari dalam Negeri maupun Luar Negeri terhadap keutuhan dan Keamanan Negara Kesatuan Republik Indonesia, Bahwa rongrongan tersebut dimungkinkan oleh karena kelengahan, kekurangwaspadaan Bangsa Indonesia terhadap kegiatan yang berupaya untuk menumbangkan Pancasila sebagai Ideologi Negara".
Seusai Upacara Marcues Afen Mengatakan Hari Kesaktian Pancasila adalah hari yang bersejarah yang mana Pancasila telah di uji Kesaktiannya dengan Tragedi Gerakan 30 September 1965 oleh Partai Komunis Indonesia ( PKI ) yang setiap tahunnya kita peringati,"Maka Dari itu peringatan ini juga harus mengingatkan kita untuk selalu waspada, tetap memperhatikan gejala gejala kemungkinan yang dapat merongrong NKRI" kata Afen pada 4/10/2019. (red)
Maka saya berharap Kepada masyarakat Indonesia Khususnya Kabupaten Sintang dengan Hari Kesaktian Pancasila ini, Kita tetap menjunjung tinggi dan selalu berpatokan kepada nilai nilai Pancasila dalam mnenjalankan kehidupan sehari hari, Hindari hoax, dan mari kita memperbanyak beribadah sesuai dengan keyakinan kita masing masing", ungkap Afen. (red)
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »